[ROM][ICS][MTK6577] Mito A300 Simple Green

[ROM][ICS][MTK6577] Mito A300 Simple Green

[ROM][ICS][MTK6577] Mito A300 Simple Green
Nicko Ardhana
Sunday, June 15, 2014
cara install :
- harus tersedia 2nd partition berformat ext4 minimal 512 MB
- copy flashable zip ke sdcard
- masuk cwm
- wipe data / factory reset
- wipe cache
- wipe dalvik & battery (jika ada)
- pilih file zip dari sdcard, install..
- reboot..
- masuk homescreen ijinkan akses superuser, reboot..



 Screenshoot Lengkap

Preinstal Aplikasi :
- Viper4Android FX
- Blackmart Market
- Flashlight
- Quick Pic
- Titanium Backup
- Quick Cleaner
- UC Browser
- Note List
- Quick Rebooter
- Root Explorer ICS
- Screen Off Lock
- SMS Popup
- Music Player
- Video Player
- Smart Keyboard Pro
- X-Plore
- Youtube
- PDF Reader PRO
- Link2SD
- FM Radio
- Real Calculator
Download
KLIKDISINI

Untuk memperoleh setingan sound Viper4Android terbaik.. matikan terlebih dahulu equalizer pada music player dan lakukan langkah2 berikut :
- Buka aplikasi Viper4Android FX
- V4A FX : Enable
- PlaybackAGC : Enable
- Equalizer : Rock
- VIPER Bass & Clarity : Enable
- Cure Tech+ : Enable

Selamat mencoba :D
[ROM][ICS][MTK6577] Mito A300 Simple Green
4/ 5
Oleh

Terimakasih Telah Membaca Postingan dari Kami, Silahkan berkomentar di blog ini;
1. Bukan komentar berbentuk SARA, Kekerasan, Asusila.
2. Say no to spammer, this is not twitter!!!
3. Link Aktif otomatis tidak tampil. Gunakan OpenID atau Name/URL!!!